Pelantikan Pengurus OSIS & MPK, Serta Kepengurusan Ektrakurikuler TP. 2024-2025
Kamis, 07 November 2024 telah dilaksanakan pelantikan pengurus organisasi siswa intra sekolah (OSIS) dan majelis perwakilan kelas (MPK) serta pengurus Ekstrakurikuler SMK Negeri 2 Muara Enim Masa Bakti 2024-2025. Kepengurusan OSIS, MPK, & Ekstrakurikuler masa bakti 2024-2025 ini langsung dilantik oleh Bpk. Ahmad Jon Areli, S.Pd.,M.Pd. selaku kepala SMK Negeri 2 Muara Enim, dengan didampingi […]
Job Fair SMKN 2 Muara Enim Program (PK) Reguler Lanjutan Tahun 2024
(Selasa/15/10/2024) Sebagai upaya dalam mengurangi pengangguran, menekan angka pengangguran, SMK Negeri 2 Muara Enim kembali meyelenggarakan Job Fair yang bertajuk "Merdeka Berkarir, Pilihanmu Menentukan Langkahmu". Job Fair merupakan salah satu upaya mempertemukan secara langsung pemberi kerja dengan pencari kerja, yang dalam hal ini khususnya alumni SMK Negeri 2 Muara Enim, dan umumnya alumni SMK se-Kabupaten Muara [...]
Pemilihan Ketua & Wakil Ketua Osis Masa Bakti 2024-2025
Kamis, 12 September 2024. Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMK Negeri 2 Muara Enim mengadakan kegiatan Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS Masa Bakti 2024/2025. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh keluarga besar SMKN 2 Muara Enim, baik tenaga pendidik, tenaga administrasi serta siswa-siswi yang dipandu langsung oleh Bpk. Suarda, S.T dan Ibu Wiji Rahayu S.Pd […]
Kegiatan MPLS SMKN 2 Muara Enim T.A 2024-2025
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) adalah periode penting bagi siswa baru untuk beradaptasi dengan lingkungan sekolah yang baru. MPLS bertujuan memperkenalkan siswa pada budaya, norma, dan tata tertib sekolah, serta membantu mereka beradaptasi dengan lingkungan dan teman-teman baru. secara umum kegiatan MPLS diisi dengan kematerian-kematerian yang edukatif dan sarat manfaat (bekal) bagi siswa baru di masa [...]
Kegiatan Pembekalan Praktik Kerja Lapangan (PKL) SMKN 2 Muara Enim TA 2024-2025
Persaingan di dunia kerja yang begitu ketat menuntut berbagai pihak untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM). Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk meningkatkan SDM sesuai kompetensi keahliannya ialah melalui pendidikan pada jenjang SMK. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi melalui Direktorat Sekolah Menengah Kejuruan, Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi pun melakukan beragam upaya dalam [...]